Kode Etik dan Moral Mahasiswa (Studi Terhadap Peran Tim Kode Etik dalam Membina Moral Mahasiswa di IAIN Madura)

  • Halimatus Sa'diyah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, Pamekasan, Indonesia
  • Moh. Zaiful Rosyid Fakultas Tarbiyah IAIN Madura
Abstract views: 3097 , PDF downloads: 2120

Abstract

IAIN Madura sebagai Lembaga Pendidikan Islam harus senantiasa menegakkan nilai-nilai Islami sesuai dengan visi misinya yaitu religius, kompetitif dan kompeten. Namun nampaknya masih belum maksimal penerapannya terutama bagi mahasiswa di kampus. Hal ini terlihat dari adanya mahasiswa yang kurang mengindahkan aturan Kode Etik mahasiswa seperti penggunaaan busana yang kurang sopan, cara berkomunikasi dengan dosen dan pimpinan yang kurang etis dan lain sebagainya. Persoalannya adalah bagaimana cara Tim Kode Etik yang sudah dibentuk bisa memainkan perannya dalam menyelesaikan masalah moral mahasiswa tersebut, sehingga mahasiswa merasa dimonitoring dan diperhatikan ketika di kampus. Untuk itu peneliti melakukan penelitian melalui pendekatan kualitatif dengan deskriptif analitik, metode pengumpulan datanya menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Tim Kode Etik memiliki peran yang cukup besar dalam mengawal etika mahasiswa dan moral mahasiswa IAIN Madura agar lebih baik. Tim Kode Etik sebagai pembimbing, dan pengawas serta pembina moral mahasiswa IAIN Madura. Kegiatan pembinaan Kode Etik dilakukan sejak orientasi mahasiswa baru juga ketika proses pembelajaran di kelas, selain itu Tim Kode Etik juga bekerjasama dengan dosen pengajar dan Ka. Prodi untuk memberikan sanksi ketika melihat langsung pelanggaran yang dilakukan oleh mahasiswa ketika di kampus.

(IAIN Madura as an Islamic Education institution must always uphold Islamic values in accordance with its vision and mission of religious, competitive and competent. But it seems that the application is still not maximized, especially students on campus. This can be seen from the existence of students who do not heed the rules of the Student Code of Ethics such as the use of clothing that is not polite, how to communicate with lecturers and leaders who are less ethical and so forth. The purpose of this study is to analyze the role of the Code of Ethics Team in solving the students' moral problems, so that students can obey the code of ethics while on campus. The research uses a qualitative approach with descriptive analitik, the type is case study. The results showed that the Code of Ethics Team had a significant role in guarding the ethics and morals of IAIN Madura students to be better. The code of ethics team is a guide, and supervisor and moral guide for students of IAIN Madura. The code of ethics coaching activity has been carried out since the orientation of new students as well as during the learning process in the classroom. In addition, the code of ethics team also cooperates with the teaching lecturer and Head of Office. Study Program to give sanctions when seeing firsthand the violations committed by students while on campus. The existence of the Code of Ethics Team makes students reluctant to commit violations while on campus, because its massive monitoring makes students feel they are always being watched.)

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Halimatus Sa'diyah, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, Pamekasan, Indonesia
tarbiyah

References

Adisusilo, Sutardjo. Pembelajaran Nilai Karakter: Komstruktivisme dan VCT Sebagai Inovasi Pendekatan Pembelajaran Afektif. Jakarta: Rajagrafindo Persada, 2013.

Agniken, Sinda. “Penerapan Kode Etik Pustakawan di Perpustakaan Universitas Negeri Padang”, Jurnal Ilmu Informasi Perpustakaan dan Kearsipan, Vol. 4, No. 1 (September, 2015), seri B

Amalliyah, Anna. “Implementasi Kode Etik mahasiswa Tentang Disiplin Berbusana UIN Maulana Hasanuddin Banten”, (Skripsi, UIN Maulana Hasanuddin Banten, 2017)

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Ed. Rev., 14 Cet. Jakarta: Rineka Cipta, 2010.

Bungin, Penelitian Kualitatif. Jakarta: Prenada Media Group, 2007.

Desmita, Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2014.

Emzir, Metodologi Penelitian Kualitatif Analisis Data. Jakarta: Rajawali Pers, 2012.

https://www.pengertianmenurutparaahli.com/pengertian-sanksi/, diakses tanggal 21 Juli 2019, Pukul: 12.00 WIB.

Ilahi, Muhammad Takdir. Revitalisasi Pendidikan Berbasis Moral. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media, 2012.

. Gagalnya Pendidikan Karakter. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2014.

Iskandar, Maria Caroline Cindy. “Analisis Penilaian Penerapan Manajemen Kompensasi Karyawan Universitas Bunda Mulia”, Jurnal Bunda Mulia, Vol. 8, No. 2 (September, 2012).

K.R. Afifah, “Analisis Penerapan Kode Etik Mahasiswa terhadap Gaya Berbusana Mahasiswa UIN Sunan Ampel Surabaya Menurut Tindakan Sosial Max Weber dan Islam; Studi Kasus Fakultas Ushuluddin dan Filsafat”, (Skripsi, UIN Sunan Ampel Surabaya, 2016).

Kanter, Etika Profesi. Jakarta: Storia Grafiga, 2000.

Kementerian Pendidikan Nasional, Pedoman Pelaksanaan Pendidikan Karakter; Berdasarkan Pengalaman di Satuan Pendidikan Rintisan, (Jakarta: Badan Penelitian dan Pengembangan Pusat Kurikulum dan Perbukuan, 2011), hlm. 2-3.

Kesuma, Dharma. dkk, Pendidikan Karakter; Kajian Teori dan Praktik di Sekolah. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2012.

Kumoroto, Wahyu. Etika Administrasi Negara. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2002.

Lickona, Thomas. Educating for Character: Mendidik Untuk Membentuk Karakter, Terj. Juma Abduh Wamaungu. Jakarta: PT Bumi Aksara, 2012.

Mannan, Audah. “Pembinaan Moral dalam Membentuk Karakter Remaja”, Jurnal Aqidah-Ta, Vol. 3, No. 1 (2017).

Moleong, Lexy J., Melodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2001.

Metodologi Penelitian Kualitatif, Ed. Rev. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2005.

Misturi, “Upaya Penanaman akhlak yang Mulia Mahasiswa melalui Penegakan Kode Etik Mahasiswa di STAIN Pamekasan”, (Skripsi, STAIN Pamekasan 2011).

Musfah, Pendidikan Karakter:Sebuah Tawaran Model Pendidikan Holistik Integralistik. Jakarta: Prenada media, 2011.

Mustari, Muhammad. Pengantar Metode Penelitian. Yogyakarta: Laksbang Pressindo, 2011.

Pamela, Astriana. “Pengaruh Pemahaman Kode Etik Profesi Akuntan Terhadap Perilaku Etis Pada Mahasiswa Akuntansi Universitas Negeri Yogyakarta”, (Skripsi, Universitas Yogyakarta, 2014).

Pedoman Kode Etik Mahasiswa. IAIN Madura, 2018.

Rama, Fadila. Widapratama, “Pentingnya Memahami Peran dan Fungsi Serta Kode Etik Supervisi Pekerja Sosial dalam Profesi Pekerja Sosial di Indonesia”, Jurnal Penelitian dan PKM Universitas Padjajaran, Vol. 4, No. 2.

Reksiana, “Kerancuan Istilah Karakter, Akhlak, Moral dan Etika”, Thaqafiyyat, Vol. 19, No. 1 (Juni, 2018).

Rosyid, Moh. Zaiful. “Evaluasi Pembelajaran Tematik Pada Mata Pelajaran IPS”, Tesis. Malang: Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, 2018.

Samani, Muchlas dan Hariyanto, Konsep dan Model Pendidikan Karakter. Bandung: PT Rosdakarya, 2013.

Setiawati, Farida Agus. “Pendidikan Moral dan Nilai-Nilai Agama Pada Anak Usia Dini: Bukan Sekedar Rutinitas”, Paradigma, No. 2, Th. I (Juli, 2006).

Suhartatik, Dewi. “Efek Penerapan Kode Etik Mahasiswa UIN SUSKA RIAU Terhadap Perilaku Sosial-Budaya Mahasiswa”, Jurnal Risalah, Vol. 26, No. 1 (Maret, 2015).

Trianto, Pengantar Penelitian Pendidikan Bagi Pengembangan Profesi Pendidikan Dan Tenaga Kependidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2010.

UU Sisdiknas Pasal 1 Ayat 1 Tahun 2003.

Yatim, Abdullah. Pengantar Studi Etika. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2005.

Zamris, “Implementasi Kode Etik Mahasiswa Jurusan PAI FKIP UIN Suska Riau”, Jurnal FKIP UIN Suska Riau, (2007).

Zuchdi, Darmayati. Humanisasi Pendidikan: Menemukan KembaliPendidikan yang Manusiawi. Jakarta: Bumi Aksara, 2008.

Published
2020-06-29
Section
Articles