Rasionalitas Masyarakat Muslim Menerapkan 5M Saat Beribadah di Era Pandemi Covid-19 Pada Desa Jati Sidoarjo

  • Ivanda Normalita Fakultas Ilmu Sosial Dan Hukum, Universitas Negeri Surabaya
  • Agus Machfud Fauzi Fakultas Ilmu Sosial Dan Hukum, Universitas Negeri Surabaya
Abstract views: 461 , pdf downloads: 323
Keywords: Ibadah, 5M, Masyarakat, Covid-19

Abstract

The Covid-19 virus is one of the deadliest viruses and kills almost every country. As a precautionary measure, the government provides policies that must be obeyed by all levels of society. According to WHO (World Health Organization) standards, the policy is known as the 5M, namely, wearing masks, washing hands, maintaining distance, reducing and reducing mobility. The policy must be applied to the daily activities of the community. Sidoarjo is one of the cities in the red zone recently. Data shows that there are more than 24.000 cases of COVID-19. For this reason, the Sidoarjo government applies 5M very strictly when people are carrying out worship. When the community does not implement it, the administrators of the place of worship will reprimand and give directions to the community. The result is that people in Jati Village apply 5M, including when carrying out worship such as congregational prayers, Friday prayers, and so on. The mosque management always provides masks for worshipers, as an anticipation for people who lose or forget not to bring masks. The purpose of this research is to analyze the rationality of people who apply 5M when worshiping in Jati Sidoarjo Village. Qualitative method using primary and secondary data sources. The theory used is the theory of Max Weber regarding the action of rationality.

(Virus Covid-19 merupakan salah satu virus yang mematikan dan memakan korban hampir di setiap negara. Sebagai langkah antisipasi pemerintah memberikan kebijakan yang harus dipatuhi oleh seluruh lapisan masyarakat. Sesuai standart WHO (World Health Organization) kebijakan tersebut dikenal dengan istilah 5M yaitu, memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menjauhi kerumunan dan mengurangi mobilitas. Kebijakan tersebut diterapkan pada aktivitas masyarakat sehari-hari. Sidoarjo merupakan salah satu kota yang berada di zona merah beberapa waktu terakhir. Data menunjukkan bahwa terdapat jumlah lebih dari 24.000 kasus covid-19. Untuk itu pemerintah Sidoarjo menerapkan 5M dengan sangat ketat tidak terkecuali saat masyarakat melaksanakan ibadah. Ketika masyarakat tidak menerapkan, maka pengurus tempat ibadah akan menegur dan memberikan arahan pada masyarakat. Hasil penelitian menunjukkan masyarakat di Desa Jati menerapkan 5M, termasuk saat menjalankan ibadah seperti, sholat jamaah, sholat jumat, dan sebagainya. Adapun pengurus masjid selalu menyediakan masker untuk jamaah, sebagai antisipasi bagi masyarakat yang kehilangan atau lupa tidak membawa masker. Tujuan dari penelitian yaitu, menganalisis mengenai rasionalitas masyarakat menerapkan 5M saat beribadah di Desa Jati Sidoarjo. Metode kualitatif dengan menggunakan sumber data primer dan sekunder. Teori yang digunakan adalah teori dari Max Weber mengenai tindakan rasionalitas.)

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adi, Kaskodjo, ‘SOSIALISASI PERUBAHAN PERILAKU MASYARAKAT PADA ERA PANDEMI COVID-19 DI DESA JATISARI Kaskodjo’, Pelita Ilmu, 3.1 (2020), 43–59

ADIMAJA, MUHAMMAD, ‘Juli 2021, Bulan Dengan Kasus Kematian Covid-19 Terbanyak’, CNN Indonesia (Jakarta, 2021) <https://www.cnnindonesia.com/nasional/20210729175943-20-673976/juli-2021-bulan-dengan-kasus-kematian-covid-19-terbanyak>

Ameliyaningsih, Tri, and dkk, ‘PATUH KEPADA TUHAN ATAU PEMERINTAH ? CULTURE SHOCK MASYARAKAT MUSLIM INDONESIA DI TENGAH PANDEMI COVID-19’, Jurnal Ilmiah Sosiologi Dan Agama, 3.2 (2020), 1–13

Antoni, Adi, Arinil Hidayah, and Dwi Ratnawaty, ‘Penerapan Protokol Kesehatan Covid-19 Pada Idul Fitri 1441 H Di Perum Griya Nato Ujung Gurap’, Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa, 2.2 (2020), 1–4

Aziz, Azalia Wardha, Nanda Kusuma Wardhani, and Junaedi Junaedi, ‘Realisasi Penerapan Kebijakan Protokol Kesehatan Dalam Salat Berjamaah Di Tempat Ibadah Pada Masa Pandemi Covid-19; Studi Kasus Kegiatan Beribadah Pada Desa Masangan Kulon, Jawa Timur Dan Desa Talang Makmur, Jambi’, SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 8.3 (2021), 777–98 <https://doi.org/10.15408/sjsbs.v8i3.16812>

Chidtian, Aileena Solicitor Costa Rica El, Diana Aqidatun Nisa, and Septriani Dewi, ‘KAMPANYE PENTINGNYA GERAKAN 5M DI KAWASAN WISATA’, in SNADES, 2021, pp. 109–15

Darmawan, Dadang, Deni Miharja, Roro Sri Rejeki Waluyajati, and Erni Isnaeniah, ‘Sikap Keberagamaan Masyarakat Menghadapi Wabah COVID-19’, Religious: Jurnal Studi Agama-Agama Dan Lintas Budaya, 4.2 (2020), 115–24 <https://doi.org/10.15575/rjsalb.v4i2.8596>

DISKOMINFO SIDOARJO, Pusat Informasi Dan Komunikasi COVID-19 KABUPATEN SIDOARJO (Sidoarjo, 2020) <https://covid19.sidoarjokab.go.id/>

Fakhma, Dana Ramza, Muhammad Syaifuddin Zuhri, Neelam Puspitasari, Alifia Anindiasari, Vina Agnesia, Fakultas Matematika, and others, DAMPAK MEDIA EDUKASI PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN PADA PELAKSANAAN IBADAH DI MASA PENDEMI, 2020

Farokhah, Laely, Yusfi Ubaidillah, and Rury Arista Yulianti, ‘Penyuluhan Disiplin Protokol Kesehatan Covid-19 Di Kelurahan Gandul Kecamatan Cinere Kota Depok’, Seminar Nasional Pengabdian Masyarakat LPPM UMJ, 2020, 1–8

Fauzi, Ahmad, and Eva Maghfiroh, ‘Problematika Dakwah Ditengah Pandemi Covid 19 Mewabah’, Al-Hikmah, 18.I (2020), 27–36

Firmansyah, and Dkk, DISKURSUS COVID-19 DALAM PERSPEKTIF KOMUNIKASI, ed. by Nurudin, Didik Haryadi Santoso, and Fajar Junaedi, Mbridge Press, 1st edn (Yogyakarta, 2020) <http://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.matlet.2019.04.024%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.matlet.2019.127252%0Ahttp://dx.doi.o>

Indrawati, Wiwik, ‘Membantu Masyarakat Mencegah Wabah Covid-19’, ’Adalah Buletin Hukum & Keadilan, 4.1 (2020), 145–50

Inherni Marti Abna, and Dkk, ‘Edukasi Masyarakat Tentang Pentingnya Penerapan Protokol Kesehatan Dan Menjaga Imunitas Tubuh Dalam Rangka Pencegahan Corona Virus Disease (Covid-19) Di Desa Pesing Koneng Kedoya Utara Jakarta Barat’, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 01.9 (2021), 165–72

Jubba, Hasse, ‘Religious : Jurnal Studi Agama-Agama Dan Lintas Budaya Beradaptasi Dengan Bencana : Strategi Beribadah Umat Islam Dan Kristen Di Tengah Pandemi Covid-19’, Religious: Jurnal Studi Agama-Agama Dan Lintas Budaya, 5.1 (2021), 1–14

Kusumawardani, Paramitha Amelia, Siti Cholifah, and Hamzah Setiawan, ‘Peningkatan Peran Kader Lansia Dalam Meningkatkan Kesehatan Lansia Di Masa Pandemi Covid-19 Desa Penatarsewu Kecamatan Tanggulangin Sidoarjo’, Proceeding of The URECOL, 2021, 24–27

Makkal, Safir, ‘Isi Lengkap Fatwa Baru MUI Soal Salat Jumat Di Masa Pandemi’, CNN Indonesia, 2020, p. 1 <https://www.cnnindonesia.com/nasional/20200605074114-20-510086/isi-lengkap-fatwa-baru-mui-soal-salat-jumat-di-masa-pandemi>

Mohammad Fatkhu Mubin, and Dkk, ‘Jurnal Keperawatan & Kebidanan Jurnal Keperawatan & Kebidanan’, Jurnal Keperawatan, 13.1 (2021), 213–26

Mulyaningsih, Sri, Lida Amalia, and Hudiana Hernawan, ‘EDUKASI ADAPTASI KEBIASAN BARU PADA MASA PANDEMI COVID-19’, Jurnal PEKEMAS, 3.1 (2020), 5–8

News, Sidoarjo, ‘Titik Penyekatan Lalu Lintas Di Sidoarjo Diperbanyak, Ini Lokasi Dan Pengalihannya’, Sidoarjo News, 2021 <https://sidoarjonews.id/titik-penyekatan-lalu-lintas-di-sidoarjo-diperbanyak-ini-lokasi-dan-pengalihannya/>

Nurhalimah, Siti, ‘Covid-19 Dan Hak Masyarakat Atas Kesehatan’, SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7.6 (2020), 543–54 <https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i6.15324>

Pratama, Novian Agung, and Dasrun Hidayat, ‘Pengetahuan Dan Perilaku Masyarakat Memaknai Social Distancing’, Jurnal Digital Media & Relationship, 2.1 (2020), 1–10

Prawoto, Imam, Siti Ngainnur Rohmah, and Fitri Rachmiati Sunarya, ‘Peran Preventif Pemimpin Dalam Pencegahan Penyebaran COVID-19; Strategi Syaykh Al-Zaytun Di Ma’had Al-Zaytun Dan Kontribusinya Terhadap Masyarakat Sekitar’, SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7.5 (2020), 403–22 <https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15571>

Purwaningtyas, Mashita Phitaloka Fandia, ‘Ketidakpercayaan Dan Eskapisme Kaum Muda Menghadapi Paparan Informasi Covid-19’, Journal of Communication (ETTISAL), 5.2 (2020), 161–82 <https://doi.org/10.21111/ejoc.v5i2.5068>

Rita, and Ruth Kasitai, ‘Persepsi Masyarakat Mengenai Kesadaran Mematuhi Protokol Kesehatan’, Jurnal Keperawatan Florence Nightingale, 4.1 (2021), 20–23 <https://doi.org/10.52774/jkfn.v4i1.65>

Saesanong, Faried F, and Dkk, FIKIH PANDEMI BERIBADAH DI MASA WABAH, ed. by Syahrullah Iskandar, Nuo Publishing, 1st edn (Jakarta, 2020), i <http://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.matlet.2019.04.024%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.matlet.2019.127252%0Ahttp://dx.doi.o>

Saiful, R, and F A Abhipraya, ‘Efektivitas Pemerintah Dalam Sosialisasi Gerakan 5M Kepada Masyarakat’, Warta Governare: Jurnal Ilmu Pemerintahan, 2.1 (2021), 154–72 <https://www.journal.unwira.ac.id/index.php/WG/article/view/1147>

Sampurno, Muchammad Bayu Tejo, Tri Cahyo Kusumandyoko, and Muh Ariffudin Islam, ‘Budaya Media Sosial, Edukasi Masyarakat, Dan Pandemi COVID-19’, SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7.5 (2020) <https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i5.15210>

Sari, Ratna Kartika, ‘Identifikasi Penyebab Ketidakpatuhan Warga Terhadap Penerapan Protokol Kesehatan 3M Di Masa Pandemi Covid-19’, Jurnal AKRAB JUARA, 6.1 (2021), 84–94

Simbolon, Veronika Amelia, Putri Orina Manullang, and Yessica Efrioni Sitanggang, ‘Memutus Mata Rantai Penularan Virus Covid-19 Melalui Penggunaan Masker Dan Penggunaan Alat Dispenser Hand Sanitizer Di Tempat Ibadah’, Poltekita: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2.1 (2021), 14–20 <https://doi.org/10.33860/pjpm.v2i1.290>

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D (Bandung: Alfabeta, 2017)

Supriatna, Eman, ‘Wabah Corona Virus Disease (Covid 19) Dalam Pandangan Islam’, SALAM: Jurnal Sosial Dan Budaya Syar-I, 7.6 (2020) <https://doi.org/10.15408/sjsbs.v7i6.15247>

Syandri, and F. Akbar, ‘Penggunaan Masker Penutup Wajah Saat Salat Sebagai Langkah Pencegahan Wabah Coronavirus Covid-19’, Journal of Chemical Information and Modeling, 53.9 (2019), 1689–99 <http://journal.uinjkt.ac.id/index.php/salam>

Syatar, Abdul, Muhammad Majdy Amiruddin, and Islamul Haq, ‘Darurat Moderasi Beragama Di Tengah Pandemi Corona Virus Desease 2019 (Covid-19)’, Kuriositas Media Komunikasi Sosial Dan Keagamaan, 13.12 (2020), 1–13

Wirawan, I.B, Teori - Teori Sosial Dalam Tiga Paradigma, 4th edn (Jakarta: Kencana, 2015)

Yunanik, Nur Ardiansah, and Tri Warcono Adi, ‘MEMUTUS RANTAI PENYEBARAN COVID _ 19 DI DAERAH CEPU, BLORA DENGAN PENERAPAN 5 M’, in Hapemas (Blora: LP2M, 2021), pp. 319–27

Published
2021-11-25
Section
Articles