PENDEKATAN SEJARAH SOSIAL DALAM KAJIAN POLITIK PENDIDIKAN ISLAM

  • Kharisul Wathoni Jurusan Tarbiyah STAIN Ponorogo
Abstract views: 686 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 1369

Abstract

Dalam lintasan sejarah pendidikan Islam, aspek politik
senantiasa mewarnai dan terkadang mendominasi, sehingga terdapat
hubungan yang erat dan dinamis antara politik dengan pendidikan.
Penyelenggaraan pendidikan merupakan pengejawantahan dari
sebuah kebijakan dan keputusan politik, sementara di sisi lain nyaris
tidak mudah untuk ”mensterilkan” pendidikan dari muatan politis
yang terkandung di dalamnya. Oleh karena itu, dalam
mencermatinya, perlu pendekatan sejarah sosial sebagai pisau analisis
terhadap dimensi yang “tak terkatakan” dalam panggung politik
pendidikan Islam. Asumsinya bahwa pemikiran selalu merupakan
hasil pergumulan pemikir dengan realitas sosial yang dihadapinya,
karena setiap pemikiran selalu merupakan refleksi atas problem sosial
yang berkembang pada masanya.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2014-01-02
How to Cite
Wathoni, Kharisul. 2014. “PENDEKATAN SEJARAH SOSIAL DALAM KAJIAN POLITIK PENDIDIKAN ISLAM”. TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam 8 (1), 1 -. https://doi.org/10.19105/tjpi.v8i1.380.
Section
Articles