KEPEMIMPINAN ISLAMI DALAM PENINGKATAN MUTU LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM

  • Moh. Subhan Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatut Thullab Sampang
Abstract views: 469 , PDF (Bahasa Indonesia) downloads: 1197

Abstract

Pengembangan mutu lembaga Pendidikan Islam salah
satunya akan sangat dipengaruhi oleh kepemimpinan yang
dikembangkan oleh individu dalam memimpin lembaga
pendidikan Islam. Kepemimpinan islami memiliki beberapa ciri
khas yang dapat digunakan pemimpin lembaga pendidikan Islam
dalam melakukan tugas kepemimpinan. Kepemimpinan islami
merupakan keseimbangan antara kepemimpinan dengan konsep
duniawi maupun konsep ukhrawi, menggapai tujuan hakiki lebih
dari sekedar tujuan organisasi yang bersifat sementara, menuntut
komitmen tinggi kepada prinsip-prinsip Islam dan menempatkan
tugas kepemimpinan tidak sekedar tugas kemanusiaan yang
dipertanggungjawabkan hanya kepada anggota, tetapi juga di
hadapan Allah SWT.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2014-01-02
How to Cite
Subhan, Moh. 2014. “KEPEMIMPINAN ISLAMI DALAM PENINGKATAN MUTU LEMBAGA PENDIDIKAN ISLAM”. TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam 8 (1), 125 -. https://doi.org/10.19105/tjpi.v8i1.387.
Section
Articles