MULTIKULTURALISME PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (Telaah atas Pemikiran Nurcholish Madjid)

  • Edi Susanto
Abstract views: 710 , Untitled downloads: 611

Abstract

Di tengah multikulturalitas kehidupan, eksistensi pendidikan agama berbasis multikulturalisme merupakan suatu keniscayaan sebagai bingkai sarana internalisasi nilai-nilai multikulturalitas dengan basis teologis ajaran agama. Tulisan ini berupaya mendeskripsikan gagasan Nurcholish Madjid tentang multikulturalisme pendidikan agama (Islam). Melalui penelusuran berpola analisis isi dan hermeneutika model semi Dilthey-an terhadap gagasan Nurcholish Madjid, ditemukan letak kelebihan sekaligus kekurangan dari gagasan tokoh tersebut yakni belum ditemukannya the body of knowledge dari konsep multikulturalisme pendidikan agama (Islam), sehingga direkomendasikan pentingnya studi lanjut.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2007-07-05
How to Cite
Susanto, Edi. 2007. “MULTIKULTURALISME PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (Telaah Atas Pemikiran Nurcholish Madjid)”. TADRIS: Jurnal Pendidikan Islam 2 (2). https://doi.org/10.19105/tjpi.v2i2.214.
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>