Analisis Pembelajaran Daring Terhadap Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran IPS SD/MI di Kota Pamekasan Tahun Pelajaran 2019—2020
Abstract
Kondisi ditengah pandemi memaksa untuk melakukan pembelajaran mata pelajaran IPS secara daring, hal ini sejalan dengan pernyataan dari Perserikatan Bangsa Bangsa, yang menyatakan bahwa salah satu sektor yang terdampak adanya wabah ini adalah dunia Pendidikan. Maka dari itu dilakukan pembelajaran daring ditengah pandemi untuk melihat hasil belajar dari siswa. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif yang mana menggambarkan analisis pembelajaran daring terhadap motivasi belajar siswa. Metode yang digunakan adalah wawancara dan angket sebagai sumber data primer maupun data sekunder. Analisis data menggunakan model analisis Miles & Hubert (1994) yang terdiri dari tiga tahapan yaitu reduksi data, display data, dan penarikan serta verifikasi kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa dapat termotivasi dari pembelajaran daring yang disajikan baik oleh pemerintah.
Kata Kunci: pandemi, hasil belajar, pembelajaran IPS
Downloads
References
Catharina, Anni Tri dan Achmad Rifa’I, Psikologi Pendidikan (Semarang: UNNES Press, 2011.
Damayanti, Nafiyah. “Pelaksanaan Pembelajaran Daring Terhadap Kegiatan Belajar Mengajar Mata Pelajaran Ips Pada Siswa Kelas V A Di Mi Asas Islam Kalibening Tahun Pelajaran 2019/2020”. Skripsi IAIN Salatiga, Salatiga, 2020.
Fitra Riantina, Aldya dan Riskey Oktavian. “Efektivitas Pembelajaran Daring Terintegrasi di Era Pendidikan 4.0”. Jurnal Pendidikan dan Ilmu Pendidikan, Vol. 20, 5 April, 2020...
Gunawan, Rudi. Pendidikan IPS Filosofi, Konsep, & Aplikasi. Bandung: Alfabeta, 2015.
Hayati, Nur. Belajar dan Pembelajaran Berbasis Cooperative Learning. Magelang: Graha Cendekia, 2017.
Ika Handarini, Oktavia dan Siti Sri Wulandari. “Pembelajaran Daring Sebagai Upaya Study From Home (SFH) Selama Pandemi Covid 19”. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran (JPAP).
Isman, Mohammad. Pembelajaran Moda dalam Jaringan (Moda Jaringan) . Sumatera Utara: Universitas Muhamadiyah Sumatera Utara. 2016.
Malyana, Andasia. “Pelaksanaan Pembelajaran Daring Dan Luring dengan Metode Bimbingan Berkelanjutan Pada Guru Sekolah Dasar Di Teluk Betung Utara Bandar Lampung”. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Indonesia, Vol. 2, No. 1, 4 Februari 2020.
Rasimin, R. Metodologi Penelitian Pendekatan Praktis Kualitatif. Salatiga: Mitra Cendekia, 2010.
Sugiyono. Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta, 2011.
Suhada, Idad dkk, Pembelajaran Daring berbasis Google Classroom Mahasiswa Pendidikan Biologi pada masa Pandemi Covid-19. Bandung: UIN Sunan Gunung Djati, 2020.
Susanto, Ahmad. Teori Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2013.
Syaiful Sagala, Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta, 2013.
Syarifuddin, Albitar. “Implementasi Pembelajaran Daring untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan sebagai Dampak Diterapkannya Sosial Distancing Universitas Trunojoyo Madura”. 2020. Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra, ISSN 2528-4371.
Trianto, Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara, 2015.
ENTITA: Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Ilmu-Ilmu Sosial operates an Open Access policy under a Creative Commons Non-Commercial 4.0 International license. Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- The copyright of the received article once accepted for publication shall be assigned to the journal as the publisher with licensed under a
- Journal is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Journal is permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (see The Effect of Open Access).
- Here is Copyright Transfer Form that author can download and send to OJS during submission.